Tutorial AutoCAD untuk Obyek 3D.


Tutorial cara membuat Benda / obyek 3D menggunakan AutoCAD.

Pada tutorial tutorial sebelumnya pada blog autoCAD ini saya sudah banyak sekali tutorial yang pernah kita bahas mulai dari tutorial yang basic dari awal sampai tingkat menengah,belum komplit rasanya kalau kita tidak bahas tutorial 3D nya sekalian..

Mulai edisi ini saya akan coba bahas dan ulas tutorial autoCAd tentang pembuatan obyek 3D menggunakan AutoCAD,mulai dari extrude,subtract Union dsb.

Memang membuat gambar berbentuk 3D menggunakan AutoCAD itu terkadang bukan perkara yang gampang tetapi juga bukan perkara yang sulit apabila kita sudah pernah belajar dan sering mempraktekanya.

Tutorial AutoCAD 3D ini saya kumpulkan dari berbagai guru dan juga buku buku yang sering saya baca di tambah pengalaman saya ketika sedang mendesain atawa melakukan proses menggambar  obyek 3D menggunakan autoCAD di tempat saya bekerja.

Membuat gambar 3D menggunakan autoCAD memang suatu hal yang luar biasa,karena setelah kita bisa menggambar obyek menggunakan autocad dalam bentuk 2D sepertinya kurang mantap tanpa kita bisa menggambar obyek menggunakan autoCAd dalam bentuk 3D.

Nah saya berharap dan menghimbau bagi rekan rekan yang ingin belajar AutoCAD lebih lanjut,dan ingin tau bagaimana cara membuat benda 3D menggunakan AutoCAD,disini saya akan sediakan tutorialnya dalam versi bahasa Indonesia,semoga bermanfaat..!!!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar